Skip to main content

Kolom iklan

Cara Meningkatkan Dan Memperkuat Sinyal HP Android Via Aplikasi, 100% Work!!

Ada beberapa keluhan dari pemakai HP android yang sinyal HP nya semakin melemah, menurun yang mungkin diakibatkan sesuatu hal. Misalnya saja gangguan jaringan, faktor lokasi tempat dan lain sebagainya. Bagaimana cara mengatasi Sonyal HP yang hilang atau lemah saat pemakaian, hilang sinyal pada saat ponsel berada di ruang yang tertutup, hilang sinyal dengan sendirinya, atau hilang sinyal setelah ganti kartu provide? Jangan kuatir di bawah ini akan di bahas Cara meningkatkan dan memperkuat sinyal HP android via aplikasi, 100% work!! Karena saya sendiri sebagai admin telah mencobanya. Bagi anda yang memiliki masalah yang sama, cobalah aplikasi berikut ini.

Cara Meningkatkan Dan Memperkuat Sinyal HP Android Via Aplikasi, 100% Work!!

Kita mulai dari kata pengantar dulu ...
Sinyal internet adalah salah satu kebutuhan pokok khusunya dibidang komunikasi karena dengan adanya sinyal internet kita bisa mencari informasi-informasi penting yang ada di internet entah itu dari aplikasi atau dari pc/laptop.
Perkembangan jaman membuat kita semakin mudah dalam menjaga hubungan jarak jauh, misalkan saja kita bisa melakukan video call ataupun chatting pada media sosial.

Untuk itu kita harus membutuhkan sinyal yang bagus agar kita nyaman menggunakan internet, namun karena pembangunan infrastuktur jaringan setiap operator belum merata secara luas untuk daerah pelosok yang membuat sinyal pada wilayah tersebut menjadi sering lemah bahkan tidak ada sinyal sama sekali.

Kali ini saya sebagai admin caraperbaiki.com akan memberikan tips untuk menguatkan sinyal hp android kalian, caranya gmn? Caranya adalah menggunakan sebuah aplikasi.
Aplikasi ini sangat berfungsi untuk menambah kekuatan sinyal pada smartphone atau pc kalian, mau tau apa saja aplikasi penguat sinyal? Yuk simak selengkapnya berikut ini.

Aplikasi Penguat Sinyal Android Terbaik

1. Network Signal Speed Booster


Network Signal Speed Booster - aplikasi penguat sinyal
Foto : play.google.com

Aplikasi penguat sinyal pertama adalah Network Signal Speed Booster, aplikasi ini termasuk aplikasi terbaik untuk menguatkan sinyal android.

Oleh karena itu banyak sekali pengguna aplikasi yang satu ini sebagai senjata paling ampuh dalam mengatasi sinyal yang lemah. Oya sebelum saya lupa, sebelumnya ada juga pembaca yang menanyakan bagaimana cara mengatasi bagaimana cara menghentikan sms berlangganan otomatis, seperti rbt dll yang bersifat sedot pulasa dan merugikan. Silahkan disimak pada artikel sebelumnya.
Baca Juga : Cara Menghentikan UNREG/STOP SMS Berlangganan Sedot Pulsa Tidak Jelas Secara Tuntas All Operator
Cara kerja aplikasi Network signal Speed Booster ini ialah dengan mengoptimalkan kinerja dari smartphone dalam menangkap sinyal, dan enaknya lagi dengan menggunakan aplikasi ini tidak dikenakan biaya lohh alias gratis.
Anda bisa langsung mendownloadnya pada layanan playstore yang terdapat pada android atau bisa dengan mengunduh langsung pada google play. Silahkan keikan disana dan anda akan menemukan aplikasi ini.

2. Network Signal Info


Foto : apkpure.com

Aplikasi penguat sinyal yang kedua adalah Network Signal Info, dengan aplikasi ini kalian bisa mendapatkan dua keuntungan, yang pertama adalah membantu kalian menguatkan atau menstabilkan sinyal di android kalian, dan yang kedua dengan aplikasi ini kalian dapat melacak keberadaan jaringan wifi pada area sekitar kalian.

Aplikasi ini juga tidak terlalu makan memori pada android kalian sehingga lebih ringan ketika kalian gunakan, dengan aplikasi ini terdapat dua versi yaitu versi yang gratis dan berbayar.
Penasaran ingin mencoba aplikasi ini? Yuk kalian bisa download di playstore.

3. Network Booster Free


Network Booster Free - aplikasi penguat sinyal android
Foto :www.1mobile.com

Aplikasi penguat sinyal yang ketiga adalah Network Booster Free, dengan menggunakan aplikasi ini kalian bisa memperkuat sinyal di android kalian.
Dengan aplikasi ini akan menunjukkan arah dimana terdapat menara, sehingga anda harus mengikuti terlebih dahulu arah tersebut sampai mendapatkan sinyal yang cukup untuk bertelekomunikasi maupun browsing pada internet.
Penasaran Ingin mencobanya? Kalian bisa download di playstore atau bisa kalian bisa langsung klik disini.
Baca Juga : Cara Menghapus Virus Adware Iklan Di Hp Android Secara Permanen Dan Tuntas
Penutup ...
Nah demikianlah ulasan dan solusi dari masalah sinyal HP android yang lemah atau hilang. Dengan menggunakan cara memperkuat dan meningkatkan sinyal HP android melalui aplikasi diatas akan menyelesaikan maslah anda. Dengan menggunakan aplikasi ini memudahkan kalian dalam memperkuat sinyal kalian agar lebih luas dan enak untuk berkomunikasi ataupun browsing, Bagi anda yang menyukai artikel ini silahkan share atau membagikan artikel ini sehingga bisa membantu permaslahan yang sama pada orang lain yang mungkin sedang membutuhkannya.
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.